Cara Membuat, Blog, Tutorial, Bisnis Online, Info, Unik, Wisata, Seni
Info Kita adalah catatan kecil cara membuat sesuatu, dunia bisnis, serba-serbi dan info-info kecil lainnya. Sekecil apapun sebuah info akan sangat berarti bagi mereka yang tidak mengerti

Wednesday, July 27, 2011

Cara Membuat Blog

Kali ini saya akan membuat postingan tentang cara membuat blog. Mungkin sudah banyak orang yang tau, namun buat yang tidak tau bisa sangat membantu. Ada beberapa cara membuat blog, antara lain melalui Blogspot ataupun Wordpress. Untuk kali ini saya akan membahas tentang cara membuat blog dengan Blogspot. mungkin tidak perlu panjang lebar lagi, langkah-langkahnya sebagai berikut:

  1. Masuk dulu kehalaman blogspot kemudian klik memulai, namun sebelumnya anda harus mempunyai akun di  google, buat yang belum punya bisa membuat dulu
  2. Setelah memiliki akun google masuk ke blogspot dan isilah form yang disediakan dengan benar.
  3. Setelah akun anda jadi tinggal mengedit template dan menambahkan beberapa widget. Ini akan saya bahas di postingan selanjutnya.
Sampai disini dulu untuk postingan cara membuat blog, semoga bermanfaat..... d(-,-)b

0 comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More